Contoh Puisi Berima dan Bermajas
Janjimu
sangat indah
Janjimu sangat mulia
Janjimu membuat kami
senang
Tapi sungguh sayang
Janjimu hanyalah
janji semata
Janjimu kau ingkari
Janjimu mengecewakan
kami
Janjimu janji palsu
Katamu jalanan bagus
Katamu masyarakat
sejahtra
Katamu pendidikan
gratis
Katamu anak-anak tak
akan terlantar
Tapi apa yang ter jadi
Tak semua kau tepati
Rakyat terus menanti
Kau tak menghiraukan
hukuman dihari nanti